Kalo lagi ngobrol sehari-hari biasa kita sering nyebutin nama2 benda yg sebenarnya itu merk produk yang mungkin udah melekat banget di kehidupan sehari-hari qta, kalo bahasa anak kuliahannya brand image yang kuat “sudah mendarah daging di masyarakat” mari qta sebutin atu-atu… cekibroooyyy…
1. ODOL (Pasta Gigi)
“Ade tolong beliin Odol di warung” (Zaman ane kecil ama nyokap sering dibilangin kya gini) hehe...
Odol pertama kali diproduksi di Jerman oleh Dresden chemical laboratory Lingner, yang sekarang dikenal sebagai Lingner Werke AG pada tahun 1892 sebagai cairan pencuci mulut/mouthwash. Odol moutwash pada tahun 1900 an adalah merk ternama dan yang paling luas penggunaannya di hampir seluruh daratan Eropa.
Adalah Karl August Lingner yang pertama menciptakan Odol moutwash dan dia adalah orang yang giat mengkampanyekan Hidup Higienis. Dia juga dikenal sebagai orang pertama yang mengadakan International Hygiene Exhibition pada tahun 1911. Dia mendirikan musium The German Hygyene Museum di Dresden.
merek ini sudah berpuluh-puluh tahun tidak lagi dijual di Indonesia.
Adalah Karl August Lingner yang pertama menciptakan Odol moutwash dan dia adalah orang yang giat mengkampanyekan Hidup Higienis. Dia juga dikenal sebagai orang pertama yang mengadakan International Hygiene Exhibition pada tahun 1911. Dia mendirikan musium The German Hygyene Museum di Dresden.
merek ini sudah berpuluh-puluh tahun tidak lagi dijual di Indonesia.
2. INDOMIE (Mie Instan)
INDOMIE merupakan makanan instant asli indonesia selain tempe sama tahu (hehe…
Karya anak bangsa pun tercipta lewat indomie ini, contohnya : Intel (Indomie telor) ‘Internet’ (Indomie, telur dan Kornet), ‘Intersay’ (Indomie,telur,sayuran), ‘Interjunet’ (Indomie,telur,keju,kornet), satu lagi “interlokal” (ni mie apa wartel..hehehehe).. oia disarankan jangan kebanyakan makan indomie nanti ususnya keriting (kata orang2.) hehe
Indomie Goreng , memasuki pasar pada tahun 1982 dan sejak itu permintaan di banyak bagian dunia termasuk Amerika Serikat, Australia, Inggris, Timur Tengah dan Cina. Saat lapar menyerang, tidak ada solusi yang lebih baik daripada menyantap semangkuk Indomie Rebus. Dengan cara masak sederhana selama tiga menit persiapan.
Karya anak bangsa pun tercipta lewat indomie ini, contohnya : Intel (Indomie telor) ‘Internet’ (Indomie, telur dan Kornet), ‘Intersay’ (Indomie,telur,sayuran), ‘Interjunet’ (Indomie,telur,keju,kornet), satu lagi “interlokal” (ni mie apa wartel..hehehehe).. oia disarankan jangan kebanyakan makan indomie nanti ususnya keriting (kata orang2.) hehe
3. SUPERMI (Mie Instan)
Sebenarnya Supermi ama Indomie satu keluarga yaitu PT. Indofood CBP Sukses Makmur, Supermi juga merek mie instan terpopuler ketiga di Indonesia,. Diluncurkan pada tahun 1971 oleh Sudono Salim. Supermi merupakan merek mie instan pertama di Indonesia yang diluncurkan lebih dahulu dibanding Indomie. Supermie jg banyak yang mengaitkan juga dengan Superman, ada hubungan apa ya mereka???wkwk
4. SANYO (Pompa air)
“Tong, nyalain Sanyo-nya, emak mau mandi nihh..” kicauan pagi2 nih
Sanyo sebenarnya memproduksi berbagai produk elektronik, tapi karena terkenalnya dari dulu pompa airnya, kalo didaerah ane, biasanya nyebut pompa listrik “SANYO”..apapun mrek pompa airnya tetep sebutannya SANYO aja..titik..hehe
Sanyo Electric Co., Ltd. (三洋電機株式会社 San'yō Denki Kabushiki-gaisha?) (TYO: 6764, NASDAQ: SANYY) merupakan sebuah perusahaan Jepang yang menghasilkan berbagai macam produk elektronik. Bermarkas di Moriguchi, Osaka, Jepang. Didirikan pada tahun 1950. Perusahaan ini mempekerjakan 14.137 pekerja pada tahun 2006.
5. AQUA (Air Mineral)
Fakta unik dari orang tua ane gan: Zaman dulu pas aqua baru dikenal orang sekitar taun 80’an, banyak masyarakat yang bilang kalo yang ciptain aqua itu orang Beg*, orang gila, soalnya kata orang tua ane, air minum kok dijual, dirumah juga gag pernah kekurangan air minum,trus harga sebotol aqua dulu hampir nyamain harga beras bahkan lebih mahal.. ternyata eh ternyata sekarang udh jadi kebutuhan sehari2, salut dah buat sang penggagas, dia berpikir jauh kedepan….. (patut ditiru tuh pemikirannya)
Sejarah Aqua lahir atas ide almarhum Tirto Utomo (1930-1994). Beliau menggagas lahirnya industri air minum dalam kemasan (AMDK) di Indonesia melalui PT Golden Mississippi pada tanggal 23 Pebruari 1973. Kegiatan fisik perusahaan dimulai pada bulan Agustus 1973, ditandai dengan pembangunan pabrik di kawasan Pondok Ungu, Bekasi, Jawa Barat. Percobaan produksi dilaksanakan pada bulan Agustus1974 dan produk komersil dimulai sejak tanggal 1 Oktober 1974 dengan kapasitas produksi 6 juta liter setahun. Produk pertamanya adalah AQUA botol kaca 950 ml yang kemudian disusul dengan kemasan AQUA 5 galon, pada waktu itu juga masih terbuat dari kaca. Tahun 1974 hingga tahun 1978 merupakan masa-masa sulit karena masih rendahnya tingkat permintaan masyarakat terhadap produk AQUA. Dengan berbagai upaya dan kerja keras, AQUA mulai dikenal masyarakat, sehingga penjualan dapat ditingkatkan dan akhirnya titik impas berhasil dicapai pada tahun 1978. Saat itu merupakan titik awal perkembangan pesat produk AQUA yang selanjutnya terus berkembang hingga sekarang
6. LEVI’S (Celana Jeans)
“Terima Vermak Levi’s”… yang bukan merk levi’s boleh gag ya???..hehe
Levi Strauss & Co. adalah produsen pakaian Amerika Serikat yang didirikan pada tahun 1853 oleh Levi Strauss. Perusahaan ini bersifat internasional dengan 3 divisi geografis:
Levi Strauss North Americas, bermarkas di San Francisco
Levi Strauss Europe, dengan markas di Kota Brusel
Levi Strauss Asia Pacific, markas di Singapura
Jumlah karyawan perusahaan ini sekitar 8.850 di seluruh dunia.
Levi Strauss North Americas, bermarkas di San Francisco
Levi Strauss Europe, dengan markas di Kota Brusel
Levi Strauss Asia Pacific, markas di Singapura
Jumlah karyawan perusahaan ini sekitar 8.850 di seluruh dunia.
7. RINSO (Deterjen)
Rinso diluncurkan di Indonesia sebagai merek deterjen pertama di negara ini. Akan tetapi, sebenarnya ini adalah merek yang paling lazim digunakan di Amerika Serikat, Inggris dan Australia sejak tahun 1918. Pada tahun 1970 setelah menyadari potensi bangsa ini Unilever memposisikan Indonesia sebagai pangkalan Rinso. Hal ini terbukti merupakan langkah yang cerdas karena dewasa ini Rinso memang merupakan pemimpin nomor satu di pasar deterjen Indonesia. Rinso menjadi sabun bubuk terkemuka ketiga. Rinso menerima penghargaan Indonesia Best Brand Award selama 3 tahun berturut-turut (2003, 2004 dan 2005).
8. ORSON atau SIRUP ABC
Nah ini gan, ane masih bingung nih asal usul nama Orson tuh darimana, Tanya om gugel kga ktemu, sercing ampe sepet mata gag ktemu juga… yang jelas kalo nyokap ama eyang kakung ane, nyebut sirup ABC itu Sirop Orson. Hehehehe
Tapi ane baru dapet pencerahan nih..ternyata sirop orson tuh sirop yang ga pake aer lagi waktu mau diminum jadi langsung minum aj, beda sama sirup ABC yg harus ditambahin aer dulu…
9. AUTAN (lotion anti nyamuk)
10. Teh Botol (Teh kemasan botol)
11. Pralon (Pipa Plastik)
12. Pylox (Cat semprot)
13. Kodak (Kamera)
14. Vespa (Scooter)
15. Blueband (Margarine)
16. Tipp-ex (Cat Korektor)
17. Pampers (diapers)
18. Softex (pembalut wanita/tampon)
19. Gillete >>Jilet >>Silet (Pisau Cukur)
20. Baygon (Anti nyamuk)
21. Astor (stik coklat)
22. Chiki (makanan ringan)
23. Stabillo (hightlighter)
sumber : google.com, wikipedia, & sumber lainnya